March 17, 2015
Ingin Sehat Setelah Donor Darah?
Anda yang rutin
melakukan donor darah, itu sangat menyehatkan bagi tubuh. Namun, ada yang perlu
Anda perhatikan setelah melakukan donor
darah. Karena dalam masa pemulihan usai member darah kepada orang lain,
membutuhkan waktu sedikit lama, karena tubuh harus memproduksi sel darah merah.
Berikut ini ada
beberapa tips yang harus Anda lakukan seperti yang dianjurkan American Red
Cross dalam sebuah lama www.parentsindonesia.com. Tips
berikiut ini mungkin bisa Anda lakukan, jika ingin benar-benar pulih
1.
Minum lebih banyak cairan setelah donor darah.
Sebaiknya tidak minum alkohol selama 24 jam setelah melakukan donasi.
2.
Jangan langsung melepas perban di tangan.
Biarkan perban itu berada di tangan Anda setidaknya selama 3 jam.
3.
Gunakan sabun dan air untuk membersihkan
daerah di sekitar suntikan bekas donor.
4.
Jika bekas suntikan mulai berdarah, berikan
tekanan pada daerah suntikan itu dan luruskan lengan ke atas selama 10 menit,
atau sampai perdarahan mereda.
5.
Selama beberapa hari setelah donasi, menghindari
olahraga berat atau mengangkat benda berat. Dan jangan lakukan apa pun yang
membuat Anda merasa pusing.
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
No comments :
Post a Comment